Selama Ramadhan 1443 H, MTs. Miftahul Ulum 2 Banyuputih Kidul Jatiroto Lumajang akan menggelar Dirosah Virtual yang diisi oleh seluruh civitas Madrasah secara bergantian mulai dari kepala, dewan guru dan Tata Usaha sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan bersama. Kegiatan ini diharapkan menjadi bagian dari ibadah di bukan suci Ramadhan